Category Archives: News

News

Memilih hunian hampir sama rumitnya dengan mencari pasangan hidup karena akan menjadi milik kita selamanya,memilih rumah yang baik akan cukup menyita energi karena kita harus berhati-hati untuk menghindari salah langkah dan kecewa di kemudian hari. Rumah bisa membawa nilai- nilai kehidupan itu sendiri, rumah bisa membawa nilai-nilai kebaikan, baik bagi individu,keluarga,tetangga dan masyarakat,berikut beberapa hal penting dalam memilih hunian

*. Memilih tetangga ( Lingkungan ) sebelum memilih tempat tinggal (rumah)

Inilah visi membangun sebuah rumah.Sebuah perumpamaan bahasa arab yang cukup populer menyebutkan al-jaar qabla ad-Daar (memilih tetangga sebelum memilih rumah). Hal ini menjelaskan betapa pentingnya sebuah lingkungan, jika di amati lebih dalam,kehidupan kita di tentukan oleh lingkungan yang ada, jika dekat dengan orang2 baik kita akan menjadi baik, pun begitu sebaliknya.ini adalah kunci dan awal dari semuanya setiap kita tentunya mengharapkan semuanya serba ideal walaupun itu sulit

* Memperhatikan pola ruang dan orientasi alam (sunnatullah)

Aspek alam sebagai ciptaan Alloh yang merupakan tempat kita hidup dan bertinggal adalah segalanya dalam ukuran ketergantungan kita manusia tidak bisa melawan ketentuan ini, Alam adalah super sistem yang Alloh ciptakan, bumi dengan segala isinya dan matahari sebagai pusat tata surya, semuanya secara sempurna telah membentuk cara hidup kita,

Greenland Healthful Living menghadirkan kawasan tempat tinggal yang terintegrasi dengan healthy lifestyle anda. Dengan fasilitas taman terbuka playscape yang mendorong anak-anak untuk selalu aktif bergerak serta herb garden yang memberikan experience healthy knowledge tentang lingkungan yang sehat dan bermanfaat menjadikan Greenland Healthful Living sebagai hunian idaman bagi anda dan keluarga.